Tanaman Obat : PECUT KUDA

 on Selasa, 27 November 2012  

Tanaman Obat

PECUT KUDA
(Stachytarpheta jamaicensis (L) Vahl)

Nama Lokal :
Pecut kuda, jarongan, jarong lalaki, ngadi rengga, remek getih, jarong, biron, sekar laru, laler mengeng, rumjarum, ki meurit beureum.
Uraian :
Merupakan terna tahunan, tumbuh tegak dengan tinggi sekitar 50 cm. Tanaman ini dapat tumbuh liar di sisi jalan daerah pinggir kota, tanah kosong yang tidak terawat. Daun letak berhadapan, bentuk bulat telur, tepi bergerigi, tidak berambut. Bunga duduk tanpa tangkai pada bulir-bulir yang berbentuk seperti pecut, panjang � 4-20 cm. Bunga mekar tidak berbarengan, kecil-kecil warna ungu, putih.
Khasiat untuk kesehatan untuk mengobati sakit :
Infeksi dan batu saluran kencing, reumatik, sakit tenggorokan, pembersih darah, datang haid tidak teratur, keputihan, hepatitis A.
Komposisi :
Kandungan kimia : glikosida alkolaid.
Tanaman Obat : PECUT KUDA 4.5 5 Unknown Selasa, 27 November 2012 Tanaman Obat PECUT KUDA (Stachytarpheta jamaicensis (L) Vahl) Nama Lokal : Pecut kuda, jarongan, jarong lalaki, ngadi rengga, remek getih, j...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar